Aplikasi

Cara Mudah Memeriksa Jawaban Siswa Menggunakan Aplikasi Excel

Memeriksa jawaban siswa secara manual sering kali memakan waktu dan tenaga, terutama jika jumlah siswa dan soal cukup banyak. Dengan kemajuan teknologi, kini Anda dapat menggunakan aplikasi berbasis Microsoft Excel untuk memeriksa jawaban siswa dengan cepat dan akurat. Aplikasi ini dapat digunakan untuk memeriksa soal pilihan ganda maupun soal esai/uraian. Fitur Utama Aplikasi Excel Ini […]

Cara Mudah Memeriksa Jawaban Siswa Menggunakan Aplikasi Excel Read More »

PENGUMUMAN KELULUSAN AKUNTANSI XII B

 SMK LPMD KABUN pengumuman kelulusan tahun ini dengan mengadopsi platform daring. Hari Senin, tanggal 06 Mei 2024, menjadi momen yang dinantikan oleh para siswa, guru, dan orang tua saat pengumuman kelulusan resmi diumumkan secara online. Proses pengumuman dimulai pada pukul 19.00 WIB, di mana setiap kelas memiliki jadwal tersendiri untuk mengetahui hasil akhir perjalanan mereka

PENGUMUMAN KELULUSAN AKUNTANSI XII B Read More »

APLIKASI KARTU UJIAN SEMESTER

  Aplikasi kartu ujian adalah sebuah aplikasi yang digunakan untuk mengelola dan mencatat hasil ujian siswa. Aplikasi ini biasanya digunakan di sekolah atau universitas untuk mempermudah proses penyimpanan dan pengolahan data ujian siswa.  Dengan menggunakan aplikasi kartu ujian, sekolah atau universitas dapat dengan mudah menyimpan dan mengelola data ujian siswa, termasuk mencatat hasil ujian, mengelola

APLIKASI KARTU UJIAN SEMESTER Read More »

LINK UNDUH ALTERNATIF DAPODIK VERSI 2020

Yth. Bapak/Ibu Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota Kepala LPMP Kepala SD, SMP, SMA, SMK, dan SLB di seluruh Indonesia                    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Puji syukur Alhamdulillah, proses pengujian Aplikasi Dapodikdasmen versi 2020 telah tuntas dilakukan dan saat ini dapat dirilis. Aplikasi Dapodikdasmen versi 2020 digunakan untuk pemutakhiran data semester 1 Tahun

LINK UNDUH ALTERNATIF DAPODIK VERSI 2020 Read More »

Exambrow Admin Client UNBK Terbaru Februari 2018

Puspendik merilis aplikasi Exambrow terbaru setelah simulasi 2 SMK selesai dilaksanakan. bapak ibu proktor bisa langsung mengunduhnya via link resmi web unbk kemdikbud, atau bisa unduh disini via mediafire. a. Exam Admin (ExambroCBTSync_50.170406) = unduh disini b. Exam Client (ExambrowserClient_17.0428) = unduh disini Exam admin bisa dijalankan apabila telah menginstal virtual bos dan telah membuat

Exambrow Admin Client UNBK Terbaru Februari 2018 Read More »

Sofware Koreksi Pilihan Ganda (multiple choice)

Sebentar lagi memasuki ujian semester genap, tentunya bapak ibu guru akan membuat soal sesuai dengan mapelnya masing-masing, kemudian di koreksi , namun tentunya capek untuk mengoreksi soal pilihan ganda ditambah siswanya banyak.  Dengan adanya aplikasi ini bisa mengurangi beban kerja bapak ibu guru dalam hal  mengoreksi soal pilihan ganda dan bisa mempercepat remedial ataupun langsung

Sofware Koreksi Pilihan Ganda (multiple choice) Read More »