OSIS

Keluarga SMK Bagikan Zakat Kepada Fakir Miskin

Sabtu pagi (19/7) kepala sekolah memberikan arahan kepada seluruh siswa sebelum libur dengan menanamkan semangat belajar di rumah. Libur, bukan berarti  libur belajar, serta hindari tawuran dalam bentuk apapun. Acara sekolah selesai para siswa diperkenankan pulang, kecuali OSIS, Surya Efendi dan kawan-kawan disibukkan dengan pembagian zakat fitrah untuk masyarakat yang kurang mampu, terhitung 170 KG

Keluarga SMK Bagikan Zakat Kepada Fakir Miskin Read More »

OSIS Adakan Lomba Antar Kelas

OSIS Class Meeting yang sudah dilaksanakan oleh OSIS hari sabtu (7/6) menghasilkan lima macam kegiatan yang akan diperlombakan yaitu :  a. Tari b. Volly c. Nyanyi d. Badminton e. Futsal Proposal kegiatan telah dipersiapkan dan telah disetujui oleh kepala sekolah insya Allah besok kamis (12/6) kegiatan tersebut di mulai. Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka mengisi kekosongan

OSIS Adakan Lomba Antar Kelas Read More »

PERINGATI HARI PAHLAWAN, OSIS ADAKAN LOMBA GERAK JALAN SD SE- KECAMATAN KABUN

Minggu pagi 10 Nopember 2013 bertepatan dengan hari pahlawan , Osis SMK LPMD KABUN menyelenggarakan lomba gerak jalan tingkat sekolah dasar (SD) se-kecamatan kabun.  Dalam kegiatan tersebut dibuka langsung oleh ketua tim pendiri SMK sekaligus kepala desa kabun Mohammad Aidi, S.H di halaman masjid besar Al-fajar, dalam sambutannya kades menyampaikan , sebenarnya kegiatan ini akan

PERINGATI HARI PAHLAWAN, OSIS ADAKAN LOMBA GERAK JALAN SD SE- KECAMATAN KABUN Read More »

OSIS RAPAT PERSIAPAN PERINGATI HARI PAHLAWAN

Rapat yang di pimpin oleh waka kesiswaaan M. Sanusi, S.H terkait kegiatan osis yang membuat kegiatan gerak jalan dalam rangka memperingati hari pahlawan 10 Nopember 2013, jumat pagi (25/10/13) Dalam rapat mendiskusikan tentang surat dan  proposal yang telah di ajukan , susunan acara, perlengkapan yang dibutuhkan, dan pennanggung  jawab kegiatan. Ketua OSIS Surya Efendi melaporkan

OSIS RAPAT PERSIAPAN PERINGATI HARI PAHLAWAN Read More »

SK OSIS

SURAT KEPUTUSAN KEPALA SMK LPM DESA KABUN Nomor: SK/SMK_LPMDK/       /2013 Tentang SUSUNAN KEPENGURUSAN OSIS SMK LPM DESA KABUN TP. 2013 – 2014 Menimbang : 1. Bahwa organisasi resmi sebagai wadah peserta didik mengembangkan dan mengelola kegiatan kesiswaan adalah OSIS, sangat perlu ditetapkan susunan kepengurusan OSIS SMK LPMD Kabun : 2. Bahwa untuk melaksanakan ketentuan sebagaimana

SK OSIS Read More »

PROPOSAL KEGIATAN OSIS

A.      Latar Belakang Ir. Soekarno berkata “jangan sekali – kali melupakan sejarah (JAS MERAH)”. Sejarah bukanlah sekedar peristiwa masa lalu namun sejarah adalah dasar bagi pengisian kemerdekaan NKRI. Sejarah tidak hanya diketahui atau pun dipelajari tetapi dijadikan spirit bagi keutuhan NKRI. Nilai dan spirit yang dimiliki para pahlawan disampaikan serta ditanamkan kepada generasi muda. Peristiwa

PROPOSAL KEGIATAN OSIS Read More »

SURAT PEMINJAMAN LAPANGAN

Nomor     :     /OSIS/SMK_LPMD/X/2012 Lamp       :  –                                                                       Kepada Yth : Hal          :  Peminjaman Lapangan Futsal                            Bapak CAMAT Kabun                                                                                                                                                                                  Di –                                                                                                    Tempat Dengan hormat,           Dalam rangka memperingati 10 November, sebagai momentum penanaman nilai-nilai perjuangan para pahlawan kami, OSIS SMK LPMD Kabun, mengundang SD Se-Kecematan Kabun untuk mengambil bagian dalam kegiatan turnamen

SURAT PEMINJAMAN LAPANGAN Read More »

SURAT UNDANGAN

Nomor     :     /OSIS/SMK_LPMD/X/2012 Lamp       :  1 (satu) Examplar                                               Kepada Yth : Hal          :  Undangan                                                     Kepala SD Se- Kec. Kabun                                                                                                                                                                                  Di –                                                                                                    Tempat Dengan hormat,           Peristiwa 10 November adalah momentum besar dalam kamus sejarah perjuangan bangsa Indonesia. Hingga kini Sejarah menjadi dasar bagi pengisian kemerdekaan NKRI. Oleh pendidik, Sejarah difahami, diterjemahkan

SURAT UNDANGAN Read More »

OSIS AJUKAN SURAT PENGAJUAN PINJAMAN TENDA KE UPTD KEC KABUN

Ketua Osis SMK LPMD KABUN Surya Efendi Selasa pagi (08/10/13) mengajukan surat pinjaman tenda ke kantor UPTD kecamatan Kabun, dan di terima langsung oleh kwaran UPTD bapak Durajat. Suratnya sudah saya terima dan dipelajari dulu kata pak Durajat kepada surya. Pengajuan peminjaman tenda tersebut untuk perkemahan jum’at sabtu minggu (perjusami) di SD LKMD KABUN. Kegiatan

OSIS AJUKAN SURAT PENGAJUAN PINJAMAN TENDA KE UPTD KEC KABUN Read More »