
Tak hanya itu kegiatan PBB rutin dilaksanakan setelah materi disampaikan oleh bapak Susilo selaku pembina.
Disamping itu pembina memberikan surat edaran kepada masing-masing siswa yang nantinya akan disampaikan kepada orang tua wali murid untuk mengikuti kegiatan Persami yang akan dilaksanakan pekan depan (18/10).
Apabila diberi izin oleh orang tua, maka siswa akan ikut, jika tidak, sekolah tidak akan memaksakan. Sekarang masih mempersiapkan surat-surat lainnya seperti surat izin tempat.
SMK Kabun